Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Dinas Ketahanan Pangan Kabupaten Sumbawa memastikan seluruh beras Bantuan Pangan Cadangan Pemerintah (CBP) akan melewati proses pengecekan kualitas. Sebelum disalurkan kepada penerima manfaat. “Sejak Jumat lalu, kami sudah mulai pengecekan kualitas…
Butuh Rp 317 Miliar Tuntaskan Jalan Samota
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa membutuhkan anggaran sebesar Rp 317 miliar untuk menyelesaikan pembangunan sisa ruas Jalan Samota sepanjang 1,4 kilometer yang masih belum tersambung. Termasuk juga untuk tiga jembatan penghubung yang melintasi…
Restocking Benih Ikan Ditargetkan Tuntas September
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa melalui Dinas Kelautan dan Perikanan (DKP) menargetkan penuntasan program restocking atau penebaran benih ikan di 24 kecamatan pada September 2025. Kepala DKP Kabupaten Sumbawa melalui Kabid Perikanan Tangkap,…
Proyek SPAM Sumbawa Tembus 30 Persen Lebih
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Progres pembangunan Sistem Pengelolaan Air Minum (SPAM) di Kabupaten Sumbawa tahun 2025 menunjukkan perkembangan positif. Proyek yang menyerap Dana Alokasi Khusus (DAK) sebesar Rp 12,8 miliar dari Kementerian PUPR itu telah…
Sumbawa Perluas Jaminan Kerja untuk Pekerja Rentan
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa terus mendorong perlindungan sosial bagi pekerja rentan, terutama yang berasal dari sektor informal. Komitmen ini disampaikan Wakil Bupati Sumbawa, Drs. H. Mohamad Ansori, saat mengikuti wawancara panelis Paritrana…
Belasan Kontraktor Bersaing Rebut Dua Proyek APBD
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Sebanyak belasan perusahaan kontraktor bersaing dalam proses lelang dua paket proyek pembangunan tahun anggaran 2025. Yakni rehabilitasi rumah dinas Kejaksaan Negeri (Kejari) Sumbawa dan pembangunan Sentra Pelayanan Kepolisian Terpadu (SPKT) Polres…
Dokumen Pendukung IPR Masih Diverifikasi
Dinamikasumbawa.com MATARAM- Gubernur NTB, menyerahkan surat persetujuan prinsip permohonan Izin Pertambangan Rakyat, kepada Koperasi Selonong Bukit Lestari di Lantung, Kabupaten Sumbawa, pada puncak peringatan Hari Koperasi Nasional ke-78 di Polda NTB, Sabtu (12/7/2025)….
Pokir Rp 1 Miliar untuk Program Budidaya Ikan Sumbawa
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- : Untuk mendukung pengembangan sektor perikanan budidaya di Kabupaten Sumbawa, sejumlah anggota DPRD Sumbawa mengalokasikan anggaran lebih dari Rp 1 miliar melalui skema pokok-pokok pikiran (Pokir) dalam APBD 2025. Dana…
Bupati Sumbawa Perjuangkan Status PPPK ke KemenPAN RB
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Bupati Sumbawa, Ir. H. Syarafuddin Jarot, MP, bersama jajaran pimpinan daerah melakukan kunjungan kerja ke Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PAN-RB) di Jakarta, Kamis (10/7/2025). Kunjungan ini bertujuan memperjuangkan…
Wabup Sumbawa Bantu Masjid dan Ikut Gotong Royong
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Wakil Bupati Sumbawa, Drs. H. Mohamad Ansori, melakukan kunjungan kerja ke Kecamatan Utan pada Kamis (10/7/2025). Dalam kunjungannya, Wabup meninjau langsung proses pembangunan Masjid Al Ikhlas di Desa Motong. Sebagai bentuk…