Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa mulai menyusun Desain Olahraga Daerah (DOD) sebagai bentuk keseriusan dalam menyambut pelaksanaan Pekan Olahraga Nasional (PON) 2028. Penyusunan DOD ini merupakan tindak lanjut dari hasil koordinasi dengan Kementerian…
Tekan Stunting, Pemda Sumbawa Terapkan Lokus Intervensi
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Sebanyak 2.965 balita di Kabupaten Sumbawa tercatat masih mengalami stunting atau pertumbuhan tidak optimal. Angka ini setara dengan 8,67 persen dari total balita di Kabupaten Sumbawa, berdasarkan data dari aplikasi e-PPGBM….
Wabup Sumbawa Tinjau Puskesmas Lantung dan Serahkan Bantuan
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Wakil Bupati Sumbawa, Drs. H. Mohamad Ansori, melakukan kunjungan kerja ke Kecamatan Lantung, Selasa (3/6/2025). Dalam agenda tersebut, ia meninjau langsung pelayanan kesehatan di UPT Puskesmas Lantung dan menyerahkan bantuan sosial….
Pemda Sumbawa dan Unram Sosialisasikan Beasiswa Kesehatan
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa bekerja sama dengan Universitas Mataram (Unram) menggelar sosialisasi program beasiswa pendidikan untuk Fakultas Kedokteran dan Farmasi. Sosialisasi ini dilaksanakan di ruang rapat lantai III Kantor Bupati Sumbawa, Selasa…
Musrenbang NTB Hari Kedua, Bappeda Sumbawa Aktif Koordinasikan Program RPJMD
Dinamikasumbawa.com MATARAM- Badan Perencanaan Pembangunan Daerah (Bappeda) Kabupaten Sumbawa menunjukkan komitmen kuat dalam memastikan keselarasan pembangunan daerah melalui keikutsertaannya dalam Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Provinsi Nusa Tenggara Barat (NTB), yang digelar di…
Proyek SPAM Sumbawa Capai 25 Persen
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Program pembangunan Sistem Pengelolaan Air Minum (SPAM) di Kabupaten Sumbawa yang dibiayai Dana Alokasi Khusus (DAK) dari pemerintah pusat sebesar Rp12,8 miliar kini berjalan sesuai rencana. Saat ini, progres fisiknya telah…
Bupati Sumbawa Instruksikan OPD Tuntaskan Catatan BPK
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa kembali mencatatkan prestasi membanggakan dengan meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK RI) atas Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) Tahun 2024. Predikat…
1.148 Honorer Disiapkan Jadi PPPK Paruh Waktu
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa memastikan akan menyiapkan skema khusus bagi 1.148 tenaga honorer dalam database. Para tenaga honorer tersebut akan diangkat menjadi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) paruh waktu. Plt…
100 Hari Jarot-Ansori, Klaim Berbagai Pencapaian
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Memasuki 100 hari masa kepemimpinan, Bupati Sumbawa, Ir. H. Syarafuddin Jarot, MP dan Wakil Bupati Sumbawa, Drs. H. Mohamad Ansori mencatat sejumlah capaian penting dalam mewujudkan visi “Sumbawa Unggul, Maju, dan…
Perseroda Sabalong Tidak Aktif, Pemda Sumbawa Segera Bersikap
Dinamikasumbawa.com SUMBAWA- Pemerintah Kabupaten Sumbawa tengah mempertimbangkan masa depan Perusahaan Persero Daerah (Perseroda) Sabalong, Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) yang kini menjadi sorotan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK). Sebab, dalam beberapa tahun belakangan…